Dalam buku ini disajikan suntingan teks naskah Serat Weddhataya: Piwulang Joged Utawi Piwulangan Mendhet Raosipun Beksa Wireng Kina koleksi Museum Radya Pustaka, Surakarta dengan nomor RP392. Naskah ini berisi keterangan makna gerakan-gerakan serta tuntunan dalam membawakan tari Wireng.
Dalam rangka penyelamatan isi yang terkandung dalam karya budaya bangsa, khususnya yang terkandung dalam karya tulis yang berupa naskah kuno, Perpustakaan Nasional RI menerbitkan hasil Kajian Naskah Melayu yang berjudul Kajian Sufistik Paham Wahdah Al Wujud Dalam Naskah Syathariayah , Pemilihan naskah ini didasarkan pada kondisi naskah yang masih baik dan aksara serta bahasa naskah yang jarang …